Rabu, 23 Juli 2008

kimi no iu hikari ga utsushidashita

saat kata2 ini ku tulis di shout out FS, dan YM, cukup banyak orang yg menanyakan apa artinya??

dan kenapa kata2 ini bisa ku tulis...

semua akan ku jelaskan di blog ini, melalui tulisanku....

"kimi no iu hikari ga utsushidashita"

kata2 ini ku dapat waktu aku sedang mendengar lagu2 jepang yg ada translete englishnya

dan saat ak mendengarnya baik2 aku mendapatkan sebuah translete english yg begitu menyentuh hati...

arti dari kata2 itu adalah..

The Light Known As "You" shines on a corner of my heart
ak merasa tersentuh bgt, coz saat itu persaanku benar2 sama dengan kata-kata itu :)

kali ini ak akan mencoba menceritakan kisah cinta-ku d sini

waktu terus berlalu..

seiring waktu berlalu pun..

perpisahan pasti terjadi, ini bkn sekedar kata2, tapi memang pasti akan terjadi..

begitu juga saat orang yg kita sayangi tidak lagi akan dekat di sisi kita..

begitu juga dgn aku..

saat perempuan yg selalu menjaga aku, selalu care sama aku, selalu nungguin aku setiap malam..

sudah gak bisa bersama aku lagi.. menemani aku lagi.. saat cara berhubungan harus d ganti :(

yah, itulah sedih yg ku rasakan sekarang, tp ak tidak bisa tenggelam dalam kesedihan :)

bangkit.. dan kalahkan rasa sedih itu :)

tuhan sudah memberikan yg terbaik bwat kita, tinggal bagaimana kita menjalaninya..

tapi sebelumnya ak pgn cerita dulu tentang perempuan ini, sampai dia bisa mengisi sudut hatiku :)

dia dan aku adalah teman sejak kecil, tapi benih2 cinta itu baru tumbuh sejak SMA

dia cewe yg keras, mood-an, tapi saat dia syang pada sesuatu yg dia sayangi, dia gak bakal bisa ngelupainnya :)

begitu juga saat kita tidak bisa membentuk suatu hubungan, tetapi rasa sayang di antara kita tidak bisa lepas...

saat kita bukan sepasang kekasih, tetapi entah kenapa perilaku dia benar2 seperti seorang kekasih yg mencemaskan pasangannya :|

ak sendiri bingung dengan perilakunya, tapi entah kenapa ak tidak pernah marah, ataupun gak senang dengan sikapnya itu :0

ak sendiri bingung kenapa ak seperti itu, ak gak bisa marah spt,"Knp si kamu kayak gitu! Kamu kan bukan siapa2nya aku!"

ak bisa, tapi tidak pernah terlintas d mulutku

ak bingung, tapi entah kenapa saat dia mencemaskan aku, aku merasa di perhatikan..

walaupun kadang kita sering berselisih..

tetap saja itu tidak bisa menghilangkan perasaan yg udah mengena d hati ini :)

and a day before she go..

when i talk to her...

"kamu sayang aku nggak"


dia bilang..

"Gak usa di jawab kamu pasti sudah tau jawabannya"

yeah..

ak sudah tau dr perilakunya aja, cuma I never-never try to ask her..

Coz I believe this relation is more than what I expecting..

because her..

Always shines on the corner of my heart

Love you....

I'll never forget you :)

bubye...

Rabu, 16 Juli 2008

Lidahmu adalah Jalan Hidupmu..

saat kamu pertama kali mendengar kata "lidah" apa yg terlintas d pikiranmu untuk pertama kali?

apakah, lidah adalah sebuah organ yg penting untuk diri manusia untuk mengecap

merasa makanan yg enak ataupun tidak enak?

atau..

untuk ngomong?

atau, untuk hal-hal lain?

aku baru sadar.. ternyata, lidah memiliki fungsi yg jauh lebih berarti.. jauh lebih dari yang kita bayangkan..

bayangkan..

"Kemudi kapal itu menentukan arah kemana kapal itu berjalan"

kalau kita bayangkan kemudi kapal itu adalah lidah

maka...

begitu juga dengan lidahmu..

lidahmu menentukan kemana kamu akan berjalan

lidahmu menentukan bagaimana kamu di dalam masyarakat

lidahmu menentukan bagimana kamu di mata orang lain

lidahmu menentukan apakah kamu dapat di percaya atau tidak..

dan yg paling penting

LIDAHMU menentukan ARAH kehidupanmu!!

percaya atau tidak?

saya percaya akan itu.. karena saya pernah merasakannya..

saat lidah saya mengatakan "A" saya akan melakukan sesuatu yg berhubungan dengan "A"

saat lidah saya mengatakan "B" tapi saya melakukan sesuatu yg tidak berhubungan dengan "B"

orang2 akan mulai menganggap saya seorang yg tidak bisa di percaya, orang yg tidak bisa di harap, dan banyak lagi anggapan-anggapan negatif lainnya

saat lidah saya mengatakan sesuatu yg berhubungan dengan keputus asa-an, maka pelan2 saya akan mengalami depresi pelan-pelan..

dan masih banyak lagi, saat saya mulai mengatakan hal2 yang positif dan ceria, maka saya lagi dalam keadaan happy..

dan saat lidah anda mengatakan sesuatu yg menyakitkan diri orang lain, anda tidak bisa menyangkal kalau kata2 itu keluar lewat lidah anda..

kata-kata

terkadang bisa mempengaruhi kita, mempengaruhi hidup kita..

dari mana kata-kata itu keluar?

otak kita memprosesnya, dan lidah kita mengucapkannya

betul tidak?

karena itu, jagalah lidahmu di jalan yang benar

biarkan dia berkembang

tapi jangan biarkan dia berkembang terlalu jauh

atau menjadi sampah bagi orang lain

be carefull :)

Selasa, 15 Juli 2008

Susahnya memegang omongan...

apa yg menurutmu paling susah untuk di pegang di dunia ini?

in my life..

my reality..

ak secara terbuka aja ngomong paling susah itu memegang omongan sendiri..

gak usa d pungkiri..

memegang omongan sendiri juga bisa merupakan sebuah curahan perilaku anda dlm masyarakat..

ini adalah sebuah kenyataan..

aku pernah merasakan pahitnya pil itu..

gara-gara hal ini, ak pernah merasakan kelahi dengan teman sendiri, pacar sendiri, dan orang2 di sekitarku

aku pernah di bilang orang yg gak bisa di percaya..

yah, pokoknya aku sudah merasakan pil pahitnya

tp walaupun kita merasakan pil pahit itu, setidaknya otak kita harus memberikan respon yg positif..

why?

semakin kamu merasa bersalah dengan tdk bsa memegang kata2mu, semakin banyak pikiran2 negatif yg masuk, semakin terjerumus juga kamu kedalam lubang hitam yg terus menerus memakanmu atas perasaan bersalahmu..

lupakan

anggap masa itu sudah berlalu

biarkan otakmu merespon semua hal yg positif, biarkan hal2 positif itu berkembang menjadi suatu kebaikan yg bakal kamu capai, dan membuat kamu tidak mengulang kesalahan kesalahan kecil itu di masa lalu ;D

memegang kata2 itu memang sulit

apalagi kalo memegang kata2 di depan cewe

satu kesalahan kecil pun tidak bisa di tolerir..

anda tidak percaya?

saya sudah pernah mencobanya dan merasakannya

dan, bodohnya aku mengulangnya sampai 3 kali berturut-turut, dan 3 kali pula aku merasakan pahitnya masalah yg terjadi

karena cewe itu prefeksionis

cewe itu melihat segala sesuatu dengan teliti..

sedikit kesalahan, tiada ampun..

hahaha

( sekedar tips bagi cowo-cowo )

yah, itulah blog singkatku tuk hari ini..